Juara Market Day dan Kegiatan 7K SMP Islam Al Hadi

SMP Islam Al Hadi – Alhamdulillah berikut kelas-kelas terbaik dalam kegiatan Market Day dan Lomba 7K yang telah dilaksanakan pada (14/12).  Berikut daftar juara :

Juara 1Kelas 8C
Juara 2Kelas 9I
Juara 3Kelas 7I
Juara 1Kelas 9H (putra)Kelas 9D (putri)
Juara 2Kelas 7G (putra)Kelas 9F (putri)
Juara 3Kelas 9I (putra)Kelas 7D (putri)

Selamat kepada kelas yang berhasil memperoleh juara, semoga hasil dari kegiatan ini bisa memberikan semangat dan motivasi untuk lebih baik pada kegiatan selanjutnya.

 

 

OPEN RECRUITMEN TENAGA PENGAJAR

 

Bissmillahirrahmanirrahim.
Assalamualaikum Wr. Wb.

Selamat pagi sahabat AH,

SMP ISLAM AL HADI MOJOLABAN membuka lowongan tenaga pengajar profesional untuk beberapa posisi, sebagai berikut:

  1. Guru PAI
  2. Guru Tahfidz
  3. Guru Matematika
  4. Guru IPA
  5. Guru PJOK
  • KUALIFIKASI :
  1. Muslim
  2. Jujur, amanah dan bertanggung jawab
  3. Sehat jasmani dan rohani
  4. Berijazah S1 sesuai bidangnya
  5. Hafal 15 Juz dan siap menambah (bagi guru Tahfidz)
  6. Memiliki ijazah pondoh (bagi guru Tahfidz)
  7. Bisa membaca Al-Quran dan siap belajar
  • PERSYARATAN ADMINISTRATIF :
  1. CV dan pas foto 3 x 4 (1 lembar)
  2. FC KTP
  3. FC KK
  4. FC Ijazah terakhir
  5. Sertifikat pendukung (bila ada)

Persyaratan bisa langsung ditujukan kepada :

Untuk informasi lengkap hubungi :

+6281327575252 (Admin)

Atau kunjungi website smpislamalhadi-mojolaban.sch.id

Live Chat